Kontrol Lampu AC dengan Tepuk Tangan (The Clapper)
Arduinon UNO digunakan untuk mengontrol ON/OFF lampu AC menggunakan deteksi 1 x tepuk tangan dengan sesnor suara. Tepukan pertama menghidupkan lampu AC. Tepukan ke-2 mematikan lampu AC. Sensor suara yang digunakan menggunakan modul microphone yang outputnya berupa logika LOW saat ada suara sedangkan saat normal/tidak ada suara berlogika HIGH. Relay sebagai aktuator yang terhubung pada lampu AC dan akan mengontrol ON/OFF lampu AC.
Kebutuhan Hardware
- Modul sensor suara (Mikrophone)
- Modul Arduino UNO
- Relay 5Volt
- Lampu AC + Fiting
- Adaptor +9V
Modul Sensor Suara / Microphone | Source
Diagram Blok
Schematic
Koneksi Arduino dengan Micrhopone Modul
Koneksi Arduino dengan Relay
Source Code/Sketch
boolean lampON=false;
int inSensor = 8;
int lamp = 9;
void setup(){
pinMode(inSensor, INPUT);
pinMode(lamp, OUTPUT);
digitalWrite(lamp, LOW);
}
void loop(){
if (digitalRead(inSensor)==0){
if(lampON==false){
digitalWrite(lamp, HIGH);
lampON=true;
delay(2000);
}
else{
digitalWrite(lamp, LOW);
lampON=false;
delay(2000);
}
}
}
int inSensor = 8;
int lamp = 9;
void setup(){
pinMode(inSensor, INPUT);
pinMode(lamp, OUTPUT);
digitalWrite(lamp, LOW);
}
void loop(){
if (digitalRead(inSensor)==0){
if(lampON==false){
digitalWrite(lamp, HIGH);
lampON=true;
delay(2000);
}
else{
digitalWrite(lamp, LOW);
lampON=false;
delay(2000);
}
}
}
Jalannya Alat
Lampu akan menyala jika ada tepuk tangan 1x, kemudian alat tidak merespon tepuk tangan berikutnya selama 2 detik. Sedangkan untuk mematikannya dengan tepuk tangan 1x juga.
Video untuk Project III - 1. Kontrol Lampu AC dengan Tepuk Tangan (The Clapper) berbasis Arduino
KONTAK KAMI 085743320570 (adi sanjaya)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar