Breaking

Senin, 24 September 2018

Pengertian Headset dan Fungsinya

Kali ini saya akan membahas Pengertian Headset dan Fungsinya. Headset adalah gabungan antara headphone dan mikrofon. Alat ini biasanya digunakan untuk mendengarkan suara dan berbicara dengan perangkat komunikasi atau komputer, misalnya untuk VoIP.Teknologi headset sudah merambah ke dunia komunikasi, khususnya teknologi telephone seluler



Fungsi Headset
Fungsi utamanya adalah sebagai alat reproduksi suara, memang menjadikannya sebagai sebuah teknologi yang dapat menghasilkan suara atau audio yang lebih jernih.

Cara Kerja Headset
Cara kerja headset adalah mengubah arus listrik menjadi gelombang suara yang dapat di dengar di telinga kita masing-masing.

Demikianlah Pengertian Headset dan Fungsinya, semoga bermanfaat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

close